Jumat, 08 April 2011

Youtube Luncurkan Youtube Live

Situs penyimpanan video terbesar di dunia ini memang fenomenal. Situs yang berada dibawah naungan Google ini telah membuat gebrakan dengan banyaknya pengunggah video yang bisa terkenal gara-gara videonya diunggah di Youtube. Di Indonesia saja sudah banyak artis dadakan yang terkenal seperti Sinta dan Jojo, Udin Sedunia dan yang belakangan yang lagi ngetrend adalah video polisi gorontalo menggila

Tidak ada komentar:

Posting Komentar